Harga Chemical Anchor Per Titik

Chemical Anchor merupakan teknik pekerjaan untuk mempercepat pemasangan angkur dengan menggunakan bantuan bahan kima kedalam media beton sehingga tidak perlu membobok beton. Cara yang digunakan tersebut adalah untuk memperkuat pondasi bangunan atau untuk pemasangan WF, H-Beam canopy dan juga untuk penyambungan beton lama dengan beton baru. Untuk informasi lebih lanjut mengenai harga chemical anchor pertitik dapat menghubungi 0813 8003 0515

Harga Chemical Besi Rebar Per Titik
Besi Rebar dan Anchor di pasang menggunakan Chemical Hilti

Chemical Anchor Indonesia melayani jasa pemasangan anchor (angkur), dynabolt, besi rebar, besi ulir, besi stekbar, atau besi beton dengan produk chemical lem beton Hilti HIT RE 500 V3. Kegunaan Chemical pada besi beton/ besi rebar dan pemasangan anchor adalah sebagai berikut: 

Untuk pemasangan rebar/ besi beton pada beton apabila terjadi perubahan desain atau besi beton tertinggal atau terpaksa ditinggal dengan alasan memudahkan pekerjaan. Metode kerjanya adalah sebagai berikut: beton dibor sesuai kebutuhan dengan dilihat pada diameter anchor, kemudian lubang bor dibersihkan dengan menggunakan sikat dan blower, hal ini bertujuan agar debu yang berada dalam lubang tadi keluar dengan sempurna sehinggal chemical dapat meerkat dengan sempurna antara anchor dan beton, setelah itu chemical dimasukkan ke dalam lubang sebanyak 2/3 dari kedalaman lubang dan terakhir besi rebar dimasukkan pada lubang beton yang telah diisi chemical. Setelah 8 jam besi rebar terpasang di beton tadi maka akan terpasang dengan kuat pada beton (pemasangan harus benar dan sesuai pedoman) keadaan ini menyerupai dimana besi rebar dipasang sebelum beton dicor (cast in place). Untuk memastikan kekuatan maka dapat dibuktikan dengan tes tarik.


Untuk pemasangan stud bolt atau angkur (anchor), biasanya digunakan untuk pemasangan anchor ke beton guna memperkuat struktur baja, pemasangan base plate atau mesin-mesin pabrik. Metode kerjanya sama dengan pemasangan besi stekbar perbedaan dalam hal ini hanya yang dipasang adalah stud bolt atau angkur.

Chemical Anchor
Chemical Anchor

Chemical yang beredar di indonesia mempunyai banyak merk dan type. Kami chemical anchor indonesia hanya berfokus pada beberapa merk yang menurut kami sejauh ini sudah terbukti dari segi kekuatanya dan tidak pernah mengecewakan yaitu merk Hilti, Fischer, Mason dan Ramset. Kami Chemical Anchor Indonesia biasa menggunakan anchor (angkur) standar, dimana anchor tersebut sudah dibuat dengan ukuran, panjang dan batas kedalaman beton yang sudah disesuaikan dengan datasheet. Contohnya M16 memiliki total panjang 190 mm dan masuk dalam beton 125 mm. kekuatan yang dihasilkan dari angkur standar dengan menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 terbilang sangat baik sebagai contoh hasil Tes Tarik yang dilakukan pada angkur M16 standar dengan tertanam 125 mm yaitu 3,4 Ton.


Pemasangan lem beton Chemical Anchor biasanya banyak diterapkan diberbagai macam project kontruksi bangunan guna untuk mempercepat pekerjaan yang dilakukan. Kami Chemical Anchor Indonesia hadir dengan berbagai macam pilihan chemical lem beton diantaranya adalah produk chemical lem beton HILTI HIT RE 500 V3, produk ini dapat digunakan untuk merekatkan dan mengikat besi rebar ke beton (stek rebar) untuk berbagai keperluan diantaranya :

Tulangan kolom atau slub tambahan

Tulangan untuk memperbesar kolom atau slub

Penyambungan beton lama ke beton baru


Kami chemical anchor indonesia di dukung dengan alat – alat terkini (terbaru) yang sudah tentu memiliki teknologi yang canggih, selain dari alat kami juga memiliki tenaga engineering yang sudah sangat berpengalaman dalam bidang chemical dan sudah mendapatkan pelatihan dari perusahaan internasional dalam bidang chemical anchor. Kami memberikan pelayanan yang terbaik pada tingkat yang sangat kompetitif, berkomitmen tinggi menjadi rekan kerja anda yang dapat memberikan solusi bagi perpecapatan proyek anda dengan menggunakan produk-produk fastening. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi 0813 8003 0515

Anchor Dipasang Menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3

Kami Chemical Anchor Indonesia menyediakan jasa pemasangan anchor menggunakan chemical dengan harga bersahabat untuk keperluan fastening proyek anda. Harga jasa pemasangan anchor menggunakan chemical mulai dari diameter M8, M10, M12, M16, M20, M24 dan seterusnya.

Kami melayani dan menerima harga jasa pemasangan Chemical Anchor (angkur) dengan berbagai diameter dibawah ini : 

Harga chemical anchor per titik M8x110 mm dengan tertanam kedalam beton sedalam 80 mm menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 bergantung pada jumlah titik, lokasi pekerjaan dan juga tingkat kesulitan pekerjaan.

Harga chemical anchor per titik M10x120 mm dengan tertanam kedalam beton sedalam 90 mm menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 bergantung pada kedalaman anchor yang terpasang, jenis dan merk anchor dan juga jumlah titik.

Harga chemical anchor per titik M12x160 mm dengan tertanam kedalam beton sedalam 110 mm menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 bergantung pada lokasi pekerjaan, kondisi lapangan dan juga jumlah anchor yang akan di pasang.

Harga chemical anchor per titik M16x190 mm dengan tertanam kedalam beton sedalam 125 mm menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 bergantung pada jenis atau merk anchor, kedalaman anchor yang tertanam kedalam beton dan juga jumlah anchor yang akan di pasang.

Harga chemical anchor per titik M20x260 mm dengan tertanam kedalam beton sedalam 170 mm menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 lokasi pekerjaan, jumlah anchor yang akan dipasang dan kedalaman anchor yang tertanam kedalam beton

Harga chemical anchor per titik M24x300 mm dengan tertanam kedalam beton sedalam 210 mm menggunakan Chemical Hilti HIT RE 500 V3 bergantung pada lokasi pekerjaan, kedalaman anchor, jumlah anchor yang terpasang dan tingkat kesulitan pekerjaan

Besi Rebar (Besi Beton) Dipasang Menggunakan Chemical Hilti

Kami sebagai chemical anchor indonesia selain melayani jasa pemasangan anchor menggunakan chemical Hilti, kami juga melayani jasa pemasangan besi rebar/ besi beton berbagai macam diameter mulai dari D8, D10, D13, D16, D19, D22, D25 dengan menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3 dan berikut diantaranya :

Jasa pemasangan besi rebar/ besi beton D8 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x8= 80 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Jasa pemasangan besi rebar/ besi beton D10 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x10= 100 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Jasa pemasangan besi rebar/ besi beton D13 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x13= 130 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Jasa pemasangan besi rebar/ besi beton D16 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x16= 160 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Jasa pemasangan besi rebar/ besi beton D19 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x19= 190 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Jasa pemasangan besi rebar/ besi beton D22 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x22= 220 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Jasa pemasangan besi rebar/besi beton D25 yang ditanam dengan kedalaman standar yaitu 10D yang artinya 10xdiameter= 10x25= 250 mm menggunakan chemical hilti HIT RE 500 V3

Chemical Hilti HIT RE 500 V3 selain untuk pemasangan angkur (anchor) juga dapat digunakan untuk merekatkan dan mengikat besi rebar untuk penyambungan beton lama ke beton baru, selain itu berikut beberapa keunggulan dari Chemical HILTI HIT RE 500 V3, diantaranya :

1. Kemampuan menahan beban yang tinggi

2. Bisa di aplikasikan pada beton retak dan tidak retak

3. Data teknis yang lengkap untuk beragam hitungan desain

4. Sangat praktis untuk pengaplikasian tulangan beton 

5. Bisa menghemat waktu dibandingkan dengan sistem membobok beton

6. Menghindari kerusakan stuktur

7. Menghemat uang dengan berbagai macam kelebihan yang diberikan

8. Memiliki approval seismic (gempa) atau tahan terhadap getaran

9. Dapat digunakan untuk berbagai macam diameter lubang angkur (anchor)

10. Chemical berwarna merah yang memudahkan pengecekan pemasangan dilapangan

11. Tulangan kolom atau slub tambahan

12. Tulangan untuk memperbesar kolom atau slub

13. Penyambungan beton lama ke beton baru

14. Dapat digunakan ditempat kering ataupun basah.


Untuk informasi lebih lengkap mengenai harga chemical anchor per titik dapat langsung menghubungi kami 0813 8003 0515


Baca Juga Cara Pemasangan Chemical Anchor

4 Komentar

  1. Harga pemasangan angkur 16 berapa pak?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Selamat Pagi Bapak Herman,
      pemasangan anchor atau besi rebar pak? untuk informasi mengenai pemasangan anchor dan besi rebar dapat menghubungi 0813 8003 0515 atas nama Pak Ryan

      Hapus
  2. Bos tes tarik angkur 16 berapa?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terima kasih telah menghubungi kami.

      kami ada paket 1 - 10 titik harga Rp. 1.500.000
      untuk informasi lainnya dapat langsung menghubungi Bapak Ryan 0813 8003 0515

      salam

      Hapus